Kitchen Set Aluminium Modern 2021
Hallo apa kabar semua, kali ini kita akan memberikan Video hasil Pekerjaan kitchen set aluminium yang kita buat, beserta Review dari Customer.
Untuk kitchen set yang kami buat dari bahan aluminium ini modelnya memang Modern dan elegan, untuk mengetahuinya secara detail Yuk Simak dan toton Video2 Project kami.
Video Kitchen Set Aluminium Modern 2021
Prject bu Yani
Kitchen set aluminium yang dipesan oleh ibu yang ini adalah salah satu proyek kitchen set aluminium model modern.
Perkembangannya zaman dan inovasi para pekerja dan masalah-masalah yang dihadapi oleh para pengguna kitchen set yang masih menggunakan bahan kayu yang dirayati ini dengan bahan alumunium menjadi solusinya.
Dari segi model yang dipesan oleh ibu Yani ini terbilang cukup modern karena pada bagian kabinet atas yang menggunakan kaca berlangsung mirror dimana pantulan dari efek kaca ini memberikan kesan luas pada suatu ruangan dan pemilihan warna solid yang berani warna gold memberikan suasana cerah pada area dapur masaknya Ibu Yani.
Bagi kamu yang ingin memesan kitchen set aluminium dengan model yang modern terkini terbaru dan kekinian bisa bertanya-tanya dahulu dengan marketing kami atau konsultasi langsung bisa datang ke workshop kami.
Layanan Konsultasi
Project bu Bintang
Layanan Konsultasi
Nah yang ini mau banget deh pokoknya model 1 ini dipesan oleh ibu bintang di kota Bogor dimana pada ruang dapur ia ini membentuk leter u yang sangat luas di area dapurnya.
Dan untuk pemilihan warna yang dipilih oleh ibu bintang ini suatu warna yang elegan yang matching dengan background selaras dgn dapurnya.
Pada penataan tempat-tempat kabinet ini sudah disesuaikan untuk penempatannya seperti tempat gas, laki-laki penempatan rak sendok garpu dan lainnya, tempat rak piring gelas mangkuk dan lain-lain.
Untuk model pada bagian pintu ini menggunakan bahan pvc yang dilapisi oleh bahan alumunium composit panel atau yang biasa disebut dengan acp.
Untuk bagian model ini sangatlah modern, dimana kabinet ini membentuk leter u dan banyak fungsinya untuk penempatan box kulkas dispenser dan microwave.
Project bu Ai Nurjanah
Layanan Konsultasi
Nah pada Project satu ini yang dipesan oleh ibu nurjana ini adalah model minimalis sederhana tetapi tidak menguasai tidak mengurangi sisi tampilan modern yang di mana pada kabinet bagian bawah menggunakan full alumunium dan atas pun sama full alumunium hanya yang membedakan pada tampilan daun pintu.
Untuk bagian daun pintu kabinet bawah ini menggunakan aluminium komposit panel berwarna white glossy dan pada bagian kabinet atas menggunakan kaca bronze mirror yang dimana pada premisnya ini berwarna gelap seperti bahan stainless yang memberikan efek elegan dan modern.
Project Pak Wandi
Layanan Konsultasi
Untuk model yang satu ini yang dipesan oleh bapak Wandi di Jakarta barat ini membentuk letter L pada kabinet kitchen set aluminium nya dan untuk tampilan atas inipun sama menggunakan kaca bronze mirror dan pada bagian kabinet bawah menggunakan warna white glossy.
Pada umumnya penempatan box kabinet Ini fungsinya hampir sama dengan model-model dengan yang lain hanya saja bentuk tampilan daun pintu dan backsplash dan granit yang membedakan pada bentuk-bentuk ruangan model kitchen set aluminium modern.
Pada bagian Pintu bawah ini menggunakan millenium aluminium composite panel berwarna white Dove dan frame list mirror untuk kabinet atasnya terdapat coklat food dan penempatan piring-piring seperti pada umumnya.
Project Pak Sucipto
Untuk model kitchen set aluminium yang dipesan khusus oleh bapak Sucipto ini berbeda dengan tampilan tampilan Pitu pada kitchen set aluminium biasanya.
Untuk model bagian pintunya ini menggunakan AC yang dilapisi HPL dengan warna putih motif marmer dan menggunakan KMS mirror, sungguh tampilan ini berbeda dengan pada tampilan-tampilan pada model kitchen set aluminium yang modern lainnya kenapa bisa dibilang berbeda karena warna-warna yang ada di katalog acp ini tidak ada motif marmer seperti bapak Sucipto ini.
Khusus untuk ini kami berinovasi mengembangkan pemikiran kami untuk memberikan suatu kepuasan pada customer dimana ekspektasinya ingin memiliki kitchen set yang aluminium tetapi memiliki model klasik.
Buat kamu yang ingin membuat seperti bapak Sucipto ini modelnya nya kamu bisa berkonsultasi dengan kami terdahulu dan untuk konsultasi ini kami tidak membebankan biaya servis kasih konsultasi gratis.
Project Pak Prima
Yes untuk warna yang dipesan oleh bapak prima ini suatu warna kekinian menggunakan warna biru atau yang biasa yang ada di katalog disebut dengan warna blue.
Warna biru ini berbeda dengan warna background pada area dapurnya karena bapak prima sendiri ini ini menunjukkan kabinet kitchen set tidak punya ini kepada orang-orang yang datang berkunjung ke rumahnya agar mereka bisa mengetahui bahwa kitchen set aluminium ini berbeda dengan pada umumnya.
Kelebihan Kitchen set Aluminium
- Anti Rayap, Seperti yang kita kketahui kalau Rayap sangat menyukai Kayu dan bahan aluminium ini adalah Solusinya
- Tahan Air & Lembab, untuk bahan Aluminium ini jelas tahan air karena terbuat dari bahan Logam, jadi buat kamu yang rumahnya rawan banjir pun sudah aman menggunakan bahan aluminium untuk kitchen set di dapur kamu.
- Tidak Berkarat & Anti Korosi, seperti yang kita ketahui bahwa bahan logam seperti besi masih bisa karat dan untuk bahan aluminium tidak berkarat.
- Tahan Panas, untuk bahan aluminium ini tidaklah mudah terbakar dan mampu bertahan sampai titik diidih 600derajat baru bisa memuai.
Model Kitchen Set Aluminium Modern
Dapatkan Info Info terbaru mengenai Produk Custom Furnitur di Blog kami atau anda juga bisa mengunjungi chanel youtube dan media sosial Facebook & Instagram Decosain.
Selamat beraktifitas dan berjumpa kembali pada Blog selanjutnya, Terima kasih.